belajar etos kerja dari montir bengkel

Sudah hampir 3 minggu, AC mobilku rusak. Sadar betul sih pemakaian AC itu tidak ramah lingkungan, tapi ternyata kendaraan2 jaman sekarang tidak dirancang agar dapat digunakan tanpa AC. Begitu AC rusak, jendela ditutup di saat hujan turun, kaca jendela jadi berembun dan kita tidak bisa melihat keluar… Mobilku yang dulu, VW kodok tahun 68, aman-aman…

foto :: merentang di atas air

merentang di atas air di mataku, suasana ini memunculkan komposisi yang keren. entah apanya… apakah kontrak bayang-bayang pepohonan terhadap arus sungai di bawahnya, pantulan sinar matahari di atas batang-batang bambu.  atau memang momen yang ada saat aku di sana yang mendorongku untuk merekam gambar ini… ciwangun, 29 Maret 2011

ibarat membangun Tembok Besar Cina

“Siapa yang tahu, berapa waktu yang dibutuhkan untuk membangun – menyelesaikan Tembok Besar Cina?”, pertanyaan tersebut dilontarkan oleh Anies Baswedan, dalam sebuah forum di bulan Juli lalu di Gedung Indonesia Menggugat. Hadirin mulai melontarkan jawaban “30 tahun!”, “100 tahun!”… Jawaban yang betul, ternyata adalah 300 tahun. Luar biasa! Kalau kita perhitungkan satu generasi adalah 30…

Memandang Situasi (Permasalahan) Pendidikan di Indonesia

Pendidikan: satu kata ini punya bobot dan kompleksitas luar biasa tertanam di dalamnya. Sangat sulit apabila kita mencoba menguraikan atau mendefinisikan apa yang direpresentasikan oleh satu kata ini. Sama halnya seperti saat kita bicara tentang manusia. Kompleks, luar biasa kompleks. Kata ‘pendidikan’ di dalam benak saya mencakup di dalamnya kata-kata besar lainnya seperti : masa…

signifikansi proses berkarya di dalam pendidikan

Posting ini saya adaptasi dari sebuah posting di blognya semipalar, bagian dari rangkaian [serial kenapa] – tulisan-tulisan pendek untuk mencoba menjelaskan hal-hal yang kami munculkan sebagai program pembelajaran di Rumah Belajar Semi Palar. Mungkin salah satu yang membedakan RBSP dengan sekolah-sekolah lain adalah upaya kami untuk memunculkan kegiatan berkarya secara intensif di kelas. Dan ini…

remembering Steve Jobs

There are few people whose lives are really inspiring. Steve Jobs is one of them. He is one man who really make a difference to how we really live in todays world. There are few whose lives are not touched by what he has done in his short life. He is truly remarkable. A man…

sekilas tentang pendidikan karakter

Posting ini aku kopi dari email aku merespon pertanyaan seorang teman (Elly) mahasiswa UPI. Kebetulan sudah lama ingin menulis pendidikan karakter. Kebetulan ada pemicunya. Pertanyaan dan jawabannya ada di bawah ini. Hallo, ka Andi punten mengganggu dan mau bertanya.Sekarang kan sedang booming pendidikan berkarakter. Menurut ka Andi seperti apa pendidikan karakter itu dan bagaimana realisasi…

merubah sikap (bahasa) terhadap sampah

Kebetulan sebelum lebaran saya sempat ngobrol dengan Kang Aat Soeratin, salah satu budayawan senior Bandung. Kami sempat berbincang banyak tentang lingkungan hidup. Dan beliau menyampaikan kurang lebih begini. Soal sampah ini kan soal budaya, soal perilaku. Dan kita perlu merubah cara kita berpikir dan memandang sampah. Ayo kita coba dengan cara sederhana : merubah kata-kata…

foto :: dimakan usia

dimakan usia gambar ini aku rekam di Keraton Jogja. satu bagian dari kereta tua yang disimpan di sana. entah kenapa menarik pandanganku. entah kenapa sesuatu yang sudah lama ada seakan menyimpan ceritadan seperti ada yang ingin dikisahkannya… entah sudah berapa lama benda-benda itu merekam peristiwa dan getaran-getaran kejadian pasti ikut menggores, membentuk, dan mewarnainya hingga…

Menargetkan lulusan 5000 Doktor?

Beberapa waktu lalu, running text di sebuah TV Swasta menampilkan tulisan pendek kurang lebih bunyinya seperti ini : “Mendiknas menargetkan lulusnya 5000 orang Doktor di tahun ini.” Hmmm, apa bisa begitu ya? Kalau kita sepakat bahwa pendidikan adalah sebuah proses (yang kompleks pula), bagaimana kita bisa menargetkan sesuatu? Kalau proses pembelajaran yang sejati mensyaratkan seseorang…