[the lie we live]

Just a few weeks ago, we celebrated Earth Day and the month before we (well hopefully many of us) decided to Switch Off for one hour for our planet in the biggest global event – Earth Hour. Honestly, this is far far then enough. We have to shift our mindset, change our perception and more…

pendar dua lilin

pukul 20.30 kutersadar… atas suara kukuk jam dinding di rumahku. bergegas ku berdiri sambil berujar pendek “Switch off!” mengingatkan… kusiapkan dua batang lilin kemudian kunyalakan keduanya. lalu beranjaklah aku mematikan saklar utama PLN di dinding luar rumahku. duduklah aku dan kedua anakku dalam gelap ditemani pendar cahaya dua lilin kecil… hanya dua lilin kecil… kami…

foto :: toast?

toast?  komposisi ini menarik buat saya karena beberapa hal. pertama kombinasi tone warnanya, garis-garis yang bertemu antara konstruksi payung, kain dan huruf-huruf yang tertutupi bagian atasnya…  rekaman gambar semacam ini jadi pengingat pada beberapa tempat yang pernah saya kunjungi…singapura, juli 2012

tajuk-tajuk media yang Menyesatkan

Ada yang menyentak saya saat melihat sampul sebuah majalah yang kebetulan tergeletak di atas meja – di kediaman orangtua saya. Ada yang salah – setidaknya menurut pandangan saya. Tajuk majalah tersebut bilang : Serahkahlah di Saat Krisis. Coba perhatikan juga tagline di atasnya, Smart and Inspiring. Hmm, bukankah ga nyambung ya? Buat saya judul di atas…

[kisah inspiratif] tentang berbagi

Perkenankan saya berbagi cerita. Belum lama ini saya berbincang dengan sepasang suami istri dengan seorang anak perempuan berusia menjelang 6 tahun. Anak perempuan tersebut duduk di jenjang TK. Obrolan berlompatan secara spontan seputar banyak hal dan perlahan2 bergeser ke urusan pendidikan. Cerita punya cerita, sang ayah pun berkisah bahwa dirinya hanya sekolah sampai sebatas kelas…

menantikan ‘The Jigsaw of the Universe", sebuah catatan perjumpaan

Sudah lama saya gak mboseh… sejak sebulan yang lalu punya kesempatan (dan motivasi tambahan) lagi untuk membebaskan sepeda kesayangan dan mengeluarkannya dari tempat parkirnya yang berdebu. Sejak sebulan lalu, saya berkesempatan mengajak anak saya bersepeda di jalanan kota Bandung untuk sebuah aktivitas komunitas rutin di Taman Balai Kota. Bagi saya ini adalah kesempatan juga untuk…